Total Pageviews

Tuesday, February 1, 2011

surabaya


Kampus Akademi Angkatan Laut

Akademi TNI Angkatan Laut (AAL) didirikan pada tanggal 10 September 1951 dengan nama Institut Angkatan Laut, diresmikan oleh Presiden RI pada tanggal 10 Oktober 1951 yang pada hakekatnya merupakan wujud peran serta dalam mencerdaskan bangsa melalui pendidikan ABRI. Akademi THI Angkatan Laut yang berlokasi di Bumi Moro (Surabaya Utara), memiliki 29 ruang kelas untuk Taruna, 11 kelas untuk Perwira, Siswa, Asrama Taruna (kap. 540 t.tidur) serta beberapa fasilitas lainnya seperti Stadion, Perpustakaan, Laboratorium, Alat Peraga, Audio Visual Sistem, Planetarium, Gymnasium, R. Komputer, Flat Taruna, R.Rekreasi dan Sarana Ibadah.

No comments: